Scroll untuk baca artikel
Example 325x300
Healthy

Pemeriksaan Mandiri Mendominasi Penambahan 31 Kasus COVID-19, Total 892

×

Pemeriksaan Mandiri Mendominasi Penambahan 31 Kasus COVID-19, Total 892

Sebarkan artikel ini

manadoterkini.com, SULUT – Juru Bicara Gugus Tugas COVID-19 Sulut Bidang Epidemiologis dr Steven Dandel, MPH mengatakan hari ini kasus terkonfirmasi positif COVID-19 di Sulut bertambah 31, dan total akumulatif telah mencapai 892 kasus.

Hal itu disampaikan Steven Dandel dalam jumpa pers melalui video conference Rabu, (24/6/2020). Dalam jumpa pers itu hadir pula Juru Bicara Gugus Tugas COVID-19 Sulut Bidang Kebijakan Pemerintahan Dr Jemmy Kumendong.

Berikut update terkini perkembangan epidemiologis COVID-19 di Sulut sesuai data Gugus Tugas COVID-19 Sulut.

1. Kasus 862. Laki-laki (L), usia 46 tahun asal luar wilayah (Jakarta)

2. Kasus 863. Laki-laki (L), usia 34 tahun asal luar wilayah (Jakarta)

3. Kasus 864. Laki-laki (L), usia 33 tahun asal Bitung.

4. Kasus 865. Laki-laki (L), usia 50 tahun asal luar wilayah (Makasar)

5. Kasus 866. Laki-laki (L), usia 51 tahun asal luar wilayah (Kalimantan Tengah).

6. Kasus 867. Laki-laki (L), usia 35 tahun asal luar wilayah (Sulawesi Selatan)

7. Kasus 868. Perempuan (P), usia 29 tahun asal Manado.

8. Kasus 869. Laki-laki (L), usia 39 tahun asal luar wilayah (Jateng).

9. Kasus 870. Perempuan (P), usia 54 tahun asal Manado.

10. Kasus 871. Laki-laki (L), usia 70 tahun asal luar wilayah (Bekasi).

11. Kasus 872. Laki-laki (L), usia 32 tahun asal luar wilayah (Jateng).

12. Kasus 873. Laki-laki (L), usia 34 tahun asal Manado.

13. Kasus 874. Laki-laki (L), usia 48 tahun asal Tomohon.

14. Kasus 875. Laki-laki (L), usia 57 tahun asal Manado.

15. Kasus 876. Laki-laki (L), usia 15 tahun asal luar wilayah (Jateng).

Menurut Dandel, ke lima belas kasus ini (862-876) merupakan kasus mandiri. Dalam arti, para pasien yang melakukan inisiasi pemeriksaan di laboratorium swasta secara mandiri.

16. Kasus 877. Perempuan (P), usia 51 tahun asal Manado. Yang bersangkutan adalah Pasien Dalam Pengawasan (PDP) dan sudah dinyatakan meninggal dunia pada tanggal 20 Juni 2020.

17. Kasus 878. Laki-laki (L), usia 55 tahun asal Manado. Yang bersangkutan adalah PDP di salah satu rumah sakit di Manado.

18. Kasus 879. Perempuan (P), usia 33 tahun asal Manado. Yang bersangkutan adalah PDP di salah satu rumah sakit di Manado.

19. Kasus 880. Perempuan (P), usia 37 tahun asal Manado. Yang bersangkutan adalah PDP di salah satu rumah sakit di Manado.

20. Kasus 881. Laki-laki (L), usia 53 tahun asal Manado. Yang bersangkutan adalah PDP di salah satu rumah sakit di Manado.

21. Kasus 882. Laki-laki (L), usia 41 tahun asal Manado. Yang bersangkutan adalah PDP di salah satu rumah sakit di Manado.

22. Kasus 883. Perempuan (P), usia 67 tahun asal Manado. Yang bersangkutan adalah PDP di salah satu rumah sakit di Manado.

23. Kasus 884. Perempuan (P), usia 23 tahun asal Manado. Yang bersangkutan adalah PDP di salah satu rumah sakit di Manado.

24. Kasus 885. Perempuan (P), usia 60 tahun asal Minahasa. Yang bersangkutan adalah PDP di salah satu rumah sakit.

25. Kasus 886. Laki-laki (L), usia 81 tahun asal Manado. Yang bersangkutan adalah Kontak Erat Resiko Tinggi (KERT) dengan kasus 86.

26. Kasus 887. Perempuan (P), usia 53 tahun asal Minahasa. Yang bersangkutan adalah Kontak Erat Resiko Tinggi (KERT) dengan kasus 86.

27. Kasus 888. Perempuan (P), usia 39 tahun asal Minahasa. Yang bersangkutan adalah Kontak Erat Resiko Tinggi (KERT) dengan kasus 134.

28. Kasus 889. Laki-laki (L), usia 29 tahun asal Manado. Yang bersangkutan adalah Kontak Erat Resiko Tinggi (KERT) dengan kasus 270.

29. Kasus 890. Laki-laki (L), usia 27 tahun asal Manado. Screening Dinkes Kota Manado.

30. Kasus 891. Laki-laki (L), usia 6 tahun asal Tomohon. Yang bersangkutan adalah Kontak Erat Resiko Tinggi (KERT) dengan kasus 257.

31. Kasus 892. Laki-laki (L), usia 59 tahun asal Minut. Yang bersangkutan adalah pelaku perjalanan.

Sementara dengan bertambahnya 31 kasus baru ini, jumlah pasien positif COVID-19 yang dirawat di rumah sakit atau juga disebut pasien aktif juga bertambah menjadi 670 kasus.

Yang sembuh hari ini bertambah tiga kasus, yakni kasus 169, 191 dan 315. Total kasus sembuh berjumlah 152.

Untuk pasien yang meninggal dunia hari ini ada satu orang yaitu kasus 877, hal itu menambah jumlah pasien terkonfirmasi positif COVID-19 yang meninggal dunia sebanyak 70 kasus. (Rizath)