Scroll untuk baca artikel
Example 325x300
Hukum dan Kriminal

Handphone milik mahasiswa hilang di dalam ruangan

×

Handphone milik mahasiswa hilang di dalam ruangan

Sebarkan artikel ini

manadoterkini.com, MANADO – Apes yang dialami Lelaki Munazar Rafsanjani Mujarif (26), Warga Kelurahan Lawangirung, Lingkungan V, Kecamatan Wenang Kota Manado. Terpaksa harus mendatangi Polresta Manado, Kamis (04/01) Pukul 09.00 Wita. Pasalnya, 1 unit handphone merek Oppo F1 plus warna Glod, dicuri pelaku yang belum diketahui identitasnya.

Akibat kejadian tersebut, korban mengalami kerugian sebesar 5. 000.000 juta rupiah. Kejadian tersebut terjadi pada hari Kamis (04/01) sekitar pukul 05: 30 Wita di Gudang Himaji Kecamatan Wenang.

Dari informasi yang di rangkum. Korban yang di ketahui sebagai Mahasiswa ini, menaru Handphone tersebut di dalam ruang di atas meja bersama dengan tas warna hijau yang berisika 1 hardisk miliknya. Apesnya. Pelaku yang belum di ketahui identitasnya masuk keruangan tersebut tanpa meminta ijin kepada korban dan langung mengambil Handphone tersebut.

Pada saat saat korban kembali keruangan. Dan akan menggunakan kembali Handphone tersebut. Handphone sudah tidak ada. Korban pun berusaha mencari tau leberadaan barang miliknya, namun tak satu pun warga yang ada disekitar ruang yang melihatnya. Karena usahnya tak membuatkan hasil. Korban pun langsung melaporkan kejadian tersebut kepihak yang berwajib.

Kasubag Humas Polresta Manado AKP Roly Sahelangi membenarkan adanya peristiwa tersebut, “laporan tersebut sudah kami terima, dan sedang dalam proses” pungkasnya.(fry)