Scroll untuk baca artikel
Example 325x300
Minahasa

Gelar Musdes RKPDes, Stunting Masih Jadi Prioritas Pemdes Noongan Dua di 2024

×

Gelar Musdes RKPDes, Stunting Masih Jadi Prioritas Pemdes Noongan Dua di 2024

Sebarkan artikel ini
Hukum Tua Noongan Dua
Hukum tua Desa Noongan Dua Vecky Soriton

manadoterkini.com, LANGOWAN – Musyawarah Desa (Musdes) Penyususnan Rencana Kerja Pemerintah Desa (RKPDes) Panji tahun 2024, digelar Pemerintah Desa (Pemdes) Noongan Dua bersama Badan Permusyawaratan Desa (BPD) dengan menyesuaikan anggaran dan program kerja, Selasa (25/07).

Usulan prioritas yang dibahas dalam Musdes akan direaliasikan tahun 2024 mendatang.

Dalam musdes ini juga dipaparkan terkait pencapaian dan realsiasi anggaran tahun 2023.

Hukum tua Desa Noongan Dua Vecky Soriton menjelaskan terkait pelaksanaan program di tahun 2023 dan penyerapan anggaran saat ini telah mencapai sekitar 50 persen.

Pemdes Noongan Dua
Suasana Musdes RKPDes Noongan Dua,

Disisa tahun anggaran yang masih berjalan ini, pihkanya optimis untuk bisa merealsiaiskan program dan penyarapan anggaran hingga tutup tahun anggaran mendatang.

“Terkait pelaksanaan prioritas program tahun 2024 masih diarahkan pada bidang Bantuan sosial, kesehatan, dan infrastruktur desa, dengan menyesuaikan dengan angaran,” ujar Soriton.

Selain itu, masalah Stunting  juga menjadi program skala prioritas di tahun 2024 mendatang.

“Jadi pada prinsipnya kami tetap mengacu pada visi misi membangun desa dengan semangat perjuangan, sehingga di tahun depan program skala prioritas adalah melanjutkan dan menyempurnakan yang belum berjalan atau yang belum tuntas dijalankan ditahun ini,” pungkasnya.(win)