Scroll untuk baca artikel
Example 325x300
Minahasa Selatan

Ini rincian 7 Kasus Positif COVID-19 yang bertambah di Minsel

×

Ini rincian 7 Kasus Positif COVID-19 yang bertambah di Minsel

Sebarkan artikel ini

minselmanadoterkini.com, AMURANG – Rilis Gugus Tugas COVID-19 Kabupaten Minahasa Selatan (Minsel) melalui Juru Bicara, dr Erwin Scouten melalui rilis mencatat ada ketambahan 7 kasus di Kabupaten Minsel sehingga total akumulatif menjadi12 kasus, Minggu (7/6/2020).

Sementara dua diantaranya telah meninggal, 3 lainnya sementara menjalani perawatan di Rumah Sakit, sedangkan 7 lainnya sementara penjemputan oleh tim gugus tugas Minsel untuk diisolasindan menjalani perawatan di RS Pancaran Kasih Manado.

7 Pasien yang bertambah tersebut berasal dari dua Kecamatan yakni 1 kasus dari Kecamatan Tumpaan dan 6 kasus berasal dari Krcamatan Motoling.

Berikut rincian pasien positif yang baru bertambah hari ini :

Kasus 474, Perempuan 27 tahun asal Kecamatan Tumpaan PDP di RS di Manado.

Kasus 484, Perempuan 39 tahun asal Kecamatan Motoling, KERT dari Kasus 262.

Kasus 485, Perempuan 67 tahun asal Kecamatan Motoling, KERT dari Kasus 262.

Kasus 486, Laki laki 38 tahun asal Kecamatan Motoling, KERT dari Kasus 262.

Kasus 487, Laki laki 15 tahun asal Kecamatan Motoling, KERT dri kasus 262.

Kasus 488, Perempuan 70 tahun asal Kecamatan Motoling, KERT dari kasus 262.

Kasus 489, Laki laki 7 tahun asal Kecamatan Motoling, KERT dari Kasus 262.

 

 

Reporter : david masengi